TOURING PERDANA GALACI CHAPTER KEDIRI
Ini lah kami chapter dengan penuh rasa kekeluargaan
Pada minggu yang cerah tanggal 19 maret 2017,, di temani cuaca yang bersahabat..kami chapterĀ Kediri mengadakan agenda touring perdana ke gunung kelud kab,Kediri..
Bisa di bilang sih touring kecil-kecilan..hehehhe,,,,
Tapi bagi kluarga chapter Kediri ini merupakan momen special dimana kita bias saling mengenal bukan hanya sesama member melainkan juga